Smartfren Perkenalkan Paket Unlimited Suka-Suka, Harga Mulai Rp9 Ribuan

Abbas Ibnu Assarani
Smartfren Perkenalkan Paket Unlimited Suka-Suka, Harga Mulai Rp9 Ribuan Smartfren Perkenalkan Paket Unlimited Suka-Suka, Harga Mulai Rp9 Ribuan. (Foto:Abbas)

Pelanggan Smartfren sekarang sudah dapat menikmati paket Unlimited Suka-Suka. Paket tersebut bisa didapatkan dengan mudah melalui aplikasi MySF atau dial ke *855#, website resmi Smartfren, galeri Smartfren, toko pulsa, juga paket data yang tersedia di berbagai toko online.

Informasi lebih lanjut mengenai paket ini dapat dilihat pada www.smartfren.com/unlimited-sukasuka/. Ikuti terus akun Instagram resmi @smartfrenworld untuk mendapatkan berbagai info tentang paket dan layanan terbaru Smartfren. (*)



Editor : Abdul Basir

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update