Anggota DPRD Jabar Bersyukur Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 Lancar dan Aman

Abbas Ibnu Assarani
Anggota DPRD Jabar, Saeful Bachri. (Foto: Istimewa)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Anggota DPRD Jabar Saeful Bahri merasa bersyukur pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Jawa Barat pada 27 November lalu berjalan lancar dan tanpa kendala berarti.

Saeful Bahri mengatakan Itu saat menghadiri acara evaluasi pasca pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, Pemilu Legislatif (Pileg) dan Pemilu Presiden (Pilpres) 2024 di Grand Sunshine Resort & Convention, Soreang Kabupaten Bandung, Rabu (11/12/2024).

“Alhamdulillah pelaksanaan pilkada khususnya Pilgub Jabar di Kabupaten Bandung sukses semua," kata Saeful Bahri kepada wartawan.

Legislator Partai Demokrat dari Dapil Kabupaten Bandung ini pun mengatakan pelaksanaan pilkada serentak 2024 berjalan lancar atau kerjasama dan Partisipasi dari masyarakat.

“Pelaksanaan pilkada sukses ini merupakan kebahagiaan buat kita semua khususnya masyarakat di Kabupaten Bandung,” tandasnya Saeful Bachri.

Editor : Abdul Basir

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network