Mudik Gratis Lebaran 2025 Dibuka, Simak Cara Daftar dan Syaratnya

Cut Mutia Fahira
Ilustrasi mudik. (Foto: ANTARA/Mohammad Ayudha)

Reservasi / Pemesanan Tiket

- Pilih moda transportasi: Kereta Api atau Bus
- Pilih stasiun keberangkatan dan tujuan mudik
- Pilih tanggal keberangkatan yang tersedia
- Pilih jumlah penumpang sesuai dengan data yang sudah diinput
- Jika semua sudah dipilih, klik “Cari Armada”
- Pilih jadwal dan pastikan ketersediaan kuota, lalu klik “Pilih”
- Konfirmasi data penumpang yang akan berangkat
- Isi Nomor SIM C dan Plat Nomor Motor untuk persyaratan mudik gratis
- Pilih ukuran kaos bagi peserta mudik
- Pastikan semua data sudah benar, checklist persetujuan, lalu klik “Selesai”
- Jika pemesanan berhasil, akan muncul kode booking. Simpan kode tersebut untuk pengunduhan e-ticket pada H-3 keberangkatan.



Editor : Agung Bakti Sarasa

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network