get app
inews
Aa Text
Read Next : Warga Sukaresmi Kian Khidmat Beribadah usai Masjid As-Sa'adah Bantuan PLN Selesai Dibangun

6 Persiapan Menyambut Bulan Ramadhan 2023, Nomor 5 Paling Penting

Selasa, 07 Maret 2023 | 14:02 WIB
header img
Persiapan Menyambut Bulan Ramadhan 2023. (Foto: Ilustrasi/net)

Sebelum memasuki bulan Ramadhan, tidak ada salahnya memperbanyak bacaan-bacaan mengenai agama dan lebih sering mengikuti forum-forum agama untuk memperdalam pengetahuan dan ilmu keagamaan agar bisa menunaikan ibadah di bulan Ramadhan dengan lebih afdal.

4. Persiapan Amal dan Materi

Amal dan materi adalah persiapan menyambut Ramadhan selanjutnya yang jangan boleh terlewatkan. Selain karena kebutuhan menjelang bulan Ramadhan yang meningkat serta harga-harga barang yang melonjak, kalian tentu ingin meningkatkan amal dengan berzakat dan bersedekah di bulan Ramadahn, bukan?

Mumpung masih memiliki waktu, mulailah kelola keuangan dengan hidup lebih hemat agar tabunganmu cukup untuk memenuhi kebutuhan dan juga amal di bulan Ramadhan.

5. Melunasi Hutang Puasa Tahun Lalu

Sebelum menyambut bulan Ramadhan, jangan lupa untuk melunasi hutang puasa di tahun lalu. Karena, ada beberapa kondisi yang memperbolehkan umat muslim untuk tidak menjalani ibadah puasa. Seperti saat sedang sakit, hamil, dan datang bulan.

Jadi, jika kalian masih punya hutang puasa karena beberapa kondisi tersebut jangan lupa untuk melunasinya terlebih dulu sebelum memasuki bulan Ramadhan ini.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut