Kecewa Sidang Praperadilan Pegi Setiawan Ditunda, Kuasa Hukum Duga Polda Jabar Ingin P21
Senin, 24 Juni 2024 | 12:25 WIB
Hakim Eman juga menegaskan, dirinya tidak memiliki kepentingan apapun dalam perkara kasus pembunuhan Vina Cirebon tersebut.
"Perlu saya tegaskan, saya tidak ada kepentingan dalam perkara ini. Jangan ada asumsi aneh," katanya.
Editor : Rizal Fadillah