“Jika masyarakat memiliki kecurigaan terhadap uang palsu, segera laporkan ke BI. BI akan melakukan penelitian terhadap fisik uang tersebut. Jika dikonfirmasi palsu, akan dilakukan penelusuran sumber uang palsu tersebut,” tambahnya.
Masyarakat diimbau untuk tetap kooperatif dan berperan aktif dalam memerangi peredaran uang palsu. Toko kelontong dan swalayan pun bisa membantu dengan menggunakan sensor untuk mendeteksi keaslian Rupiah, sehingga dapat mencegah dan mendeteksi lebih awal peredaran uang palsu. (*)
Editor : Abdul Basir
Artikel Terkait