Pastikan Status Aktif BPJS Ketenagakerjaan Anda
Karena BSU diberikan berdasarkan data dari BPJS Ketenagakerjaan, penting bagi pekerja untuk memastikan status keanggotaannya aktif.
Cara cek kepesertaan aktif:
Online:
Melalui aplikasi Jamsostek Mobile (JMO)
Atau di laman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id
Offline:
Datang langsung ke kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan terdekat
Kemnaker mengingatkan masyarakat untuk berhati-hati terhadap informasi palsu terkait BSU. Sumber informasi resmi hanya tersedia di laman: bsu.kemnaaker.go.id. Jangan mudah tertipu dengan kabar yang beredar di media sosial atau pesan berantai yang tidak jelas sumbernya.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait