Lenovo Resmi Hadirkan Inovasi AI PC Generasi Terbaru 2024 bagi Kreator dan Gamer di Bandung

Rizal Fadillah
Lenovo Resmi Hadirkan Inovasi AI PC Generasi Terbaru 2024. (Foto: Ist)

Keanggotaan gratis ini bisa didapatkan dengan melakukan redeem di Lenovo Vantage dan tidak diperlukan informasi pembayaran atau kartu kredit pada saat penukaran. Hal ini sejalan dengan komitmen Lenovo dalam memberikan teknologi pintar untuk semua orang.

Portofolio generasi terbaru Lenovo Yoga di Indonesia meliputi:

Lenovo Yoga Slim 7i (14", Gen 9), ideal untuk pengeditan foto kelas profesional dan sesi coding yang lancar. Harga mulai dari Rp15,999,000.
Lenovo Yoga Pro 7i (14,5”, Gen 9) untuk mendukung para kreator. Harga mulai dari Rp25,999,000.
Lenovo Yoga 9i 2-in-1 (14", Gen 9) dan Lenovo Yoga 7i 2-in-1 (14" dan 16", Gen 9) untuk ilustrasi berkualitas tinggi. Harga mulai dari Rp26,999,000.

Portofolio generasi terbaru Lenovo IdeaPad di Indonesia meliputi:

IdeaPad Slim 5i Ultra (14", Gen 9), untuk produktivitas dan hiburan sehari-hari. Harga mulai dari Rp13,199,000.
IdeaPad 5i 2-in1 (14" and 16", Gen 9), ideal untuk pengguna dengan portabilitas tinggi. Harga mulai dari Rp13,399,000.
IdeaPad Pro 5i (14”, Gen 9), untuk pro-level multi-tasking. Harga mulai dari Rp18,799,000.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network